HALOGEN!!!
Selamat datang di situs Mapala EXESS UNIVERSITAS SETIA BUDI SURAKARTA. Mapala
Exess atau lebih dikenal dengan Wapala Exess USB Surakarta, dibentuk pada tanggal ..... Juni 1992.
Wapala Exess Surakarta berkedudukan di tingkat Universitas dan merupakan satu-satunya Unit Kegiatan Mahasiswa Pecinta Alam di Fakultas Teknik USB, Fakultas Farmasi USB, Fakultas Psikologi Universitas Setia Budi Surakarta, yang bersifat sosial dan kekeluargaan serta berasaskan pancasila yang berfungsi sebagai wadah, minat, dan kegemaran mahasiswa USB Surakarta dibidang kepencintaalaman.
Kode etik Mapala Exess USB Surakarta adalah kode etik pecinta alam se Indonesia.
Wapala Exess sampai dengan saat ini mempunyai 5 divisi yaitu :Hutan Gunung, Panjat Tebing, Penelusuran Goa, Olah Raga Arus Deras dan Konservasi Sumber Daya Alam.
Mapala Exess Universitas Setia Budi Surakarta adalah sebuah organisasi kepecinta alaman yang slalu mengedepankan nilai yang sebenarnya akan arti sebuah organisasi.